Kegiatan Eskul Drumb Band  Di TK Islam Al Irsyad Gintungreja

Kegiatan Eskul Drumb Band Di TK Islam Al Irsyad Gintungreja

TK Islam Al Irsyad Gintungreja menyelenggarakan Kegiatan Eskul Drumband tiap Hari Senin - Kamis, Kegiatan ini merupakan wadah bagi siswa yang memiliki kemampuan dalam memainkan alat musik sehingga mereka dapat mengembangkan mengekspresikan diri mereka melalui seni musik.Selain itu kegiatan bermain drumband dilakukan dengan membunyikan musik bersama- sama, masing - masing anak akan memegang satu alat musik yang dimainkan tujuanya melatih konsentrasi, melatih keberanian,mematuhi peraturan, dan menumbuhkan rasa percaya diri dan menyampaikan bakat nereka . Kegiatan ini dimulai dengan persiapan terlebih dahulu dengan berlatih membuat ketukan dengan membunyikan sesuai aturan secara bersama - sama.